Perancangan Sistem E-Marketplace Untuk Produk Khas Betawi Dari Jakarta (studi kasus: Setu Babakan)

Nur Hayati, Irmawati Irmawati, Toto Himawan, Novi Dian Nathasia, Ridwan Ahmad Ma’arif, Tri Ichsan Saputra

Abstract


Pada 2018 jumlah pengguna internet telah mencapai angka 171,17 juta jiwa diseluruh Indonesia yang setara dengan 64,8% dari total keseluruhan penduduk Indonesia yang berjumlah 264,16 juta jiwa, menurut riset Google yang dilaporkan oleh e-Conomy SEA pada tahun 2018 angka transaksi ekonomi digital Indonesia ditetapkan sebagai peringkat pertama di kawasan Asia Tenggara dengan kontribusi 49%. Perancangan sistem e-marketplace yang ditujukan untuk mengenalkan ciri khas dari produk betawi di Jakarta merupakan hal yang baik, sebab saat ini produk khas betawi tergolong sangat sulit ditemukan di Jakarta. Metode yang digunakan untuk perancangan sistem yaitu Rational Unified Process atau yang biasa disingkat dengan RUP memiliki 4 fase yang terdiri dari: inception, elaboration, contruction, transition. UML (Unified Modeling Language) digunakan pada tahap analisis dan perancangan guna mempermudah pemahaman atas sistem yang dibangun, kemudian tahap pengujian dilakukan dengan menggunakan blackbox testing. Kata Kunci: e-marketplace, codeigniter, rational unified process, sistem informasi, unified modeling language.

Full Text:

PDF

References


R. Franedya, “Survei: Pengguna Internet di RI Tembus 171,17 Juta Jiwa,†CNBC Indonesia, 2019. [Online]. Available: https://www.cnbc indonesia.com/fintech/2019051619193537-73041/survei-pengguna-internet-di-ritembus-17117-juta-jiwa. [Accessed: 21Jun-2019].

N. Rahayu, “Pertumbuhan E-Commerce Pesat di Indonesia,†Warta Ekonomi, 2019. [Online]. Available: https://www.wartaekonomi.co.id /read216302/pertumbuhan-e-commercepesat-di-indonesia.html. [Accessed: 21Jun-2019].

J. F. Nash, Sistem Informasi Akuntansi I Pendekatan Manual Pratika Penyusunan Metode dan Prosedur. Bandung: Lembaga Informatika Akuntansi, 2003.

Brunn, Jensen, and Skovgaard, “eMarketplaces: Crafting A Winning Strategy,†Eur. Manag. J., vol. 20, no. 3, pp. 286–298, 2002.

A. K. Putra, R. D. Nyoto, and H. S. Pratiwi, “Penyedia Jasa Les Private di Kota Pontianak Berbasis Web,†J. Sist. dan Teknol. Inf., vol. 5, no. 1, pp. 22–26, 2017.

A. Nugroho, Rekayasa Perangkat Lunak Berbasis Objek dengan Metode USDP. Yogyakarta: Andi, 2010.

Sukamto and Shalahuddin, Analisa dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset, 2013.

P. Kruchten, “What Is the Rational Unified Process?,†Ration. Edge, pp. 1–10, 2001.

A. Nugroho, E-commerce. Bandung: Informatika Bandung, 2006.

M. R. Arief, Pemrograman Web Dinamis Menggunakan Php dan Mysql. Yogyakarta: Andi, 2011.

L. Hakim, Membangun Web Berbasis PHP dengan Framework Codeigniter. Yogyakarta: Lokomedia, 2010.

S. Handayani, Anofrizen, and M. Jazman, “Sistem Informasi E-Commerce Untuk Jaringan Penjualan Sepeda Motor Bekas

Kabupaten Kampar (Studi Kasus : Adira Finance),†Rekayasa Dan Manaj. Sist. Inf., vol. 2, no. 2, pp. 106–111, 2016.

M. S. Backtiar and A. D. Supriatna, “Pengembangan Sistem Informasi Penjualan Batu Akik Market Place Kiara Gemstone,†J. Algoritm., vol. 12, no. 1, pp. 1–8, 2015.

E. K. Prasetyo, R. Hartanto, and Selo, “Perancangan Website Public EMarketplace Produk Usaha Mikro Kecil dan Menengah ( UMKM ) di Kabupaten Temanggung,†J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., no. SNIK, pp. 238–246, 2016.

T. Suryanto, “Penerapan E-Marketplace pada Distro Silver Squad,†Konf. Nas. Sist. Inf. 2018, vol. 0, no. 0, pp. 8–9, 2018.

R. Marco and B. T. P. Ningrum, “Analisis Sistem Informasi E-Marketplace pada Usaha Kecil Menengah (UKM) Kerajinan Bambu Dusun Brajan,†J. Data Manaj. dan Teknol. Inf., vol. 18, no. 2, pp. 48–53, 2017.

A. Rohmana, P. B. Santosa, and M. Choiri, “Perancangan Website ECommerce Guna Membangun Sistem Layanan Informasi Bisnis Indekost Dengan Menggunakan Website Design of E-Commerce To Developing,†J. Rekayasa dan Manaj. Sist. Ind., vol. 1, no. 2, pp. 241–252, 2013.

Sandy Kosasi, “Perancangan Sistem ECommerce untuk Memperluas Pasar Produk Oleh-Oleh Khas Pontianak,†SNASTIA, vol. 2015, no. Oktober, pp. 110–119, 2015.

F. S. Zahra, “Perancangan Website ECommerce pada Toko Tawazun Outdoor dengan Metode Market Basket Analysis Fidelia,†J. Ilm. Inform. Komput. Univ. Gunadarma, pp. 216–234, 2017.

R. Fauzi, S. Wibowo, and D. Y. Putri, “Perancangan Aplikasi Marketplace Jasa Percetakan Berbasis Website,†Fountain Informatics J., vol. 3, no. 1, p. 5, 2018




DOI: http://dx.doi.org/10.51213/jmm.v2i2.21

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka