Peningkatan Kemandirian Ekonomi Masyarakat Melalui Aneka Olahan Ikan Tongkol
Abstract
Desa Sumberanyar memiliki hasil laut yang melimpah, mayoritas mata pencaharian penduduknya adalah sebagai nelayan tradisional. Salah satunya hasil laut yang banyak dihasilkan oleh nelayan di Desa Sumberanyar adalah ikan tongkol dengan hasil tangkapan mencapai 100 ton pada saat musim tangkap melimpah. Harga ikan tongkol segar pada saat melimpah dijual dengan harga yang sangat murah, yaitu sebesar Rp. 2.000,-/kg. Selama ini masyarakat Desa Sumberanyar memanfaatkan ikan tongkol untuk dijual kepasar dalam bentuk segar (belum diolah), bahkan jika panen raya sebagian ikan tongkol banyak dimanfaatkan sebagai pakan ternak dan yang tidak laku terjual sampai dibuang ditempat sampah karena sudah busuk. Tujuan yang ingin dicapai dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah meningkatkan kemandirian ekonomi masyarakat kelompok ibu-ibu PKK melalui aneka olahan ikan tongkol menjadi abon dan nugget. Metode yang dilakukan dengan metode ceramah serta demonstrasi yang berkenaan dengan proses pembuatan abon dan nugget mulai dari penanganan bahan baku, cara penggunaan alat-alat produksi, proses pencampuran bahan, pemasakan sampai pengemasan. Hasil secara keseluruahan hampir 35 peserta mitra kerja dapat membuat aneka olahan ikan tongkol dengan baik dan benar .
Kata kunci : Ikan tongkol, nugget, abon
Full Text:
PDFReferences
Puri, A.A. (2016). Uji bakteriologis dan organoleptik ikan tongkol di pasar tradisional, modern dan gudang lelang Kota Bandar Lampung. Fakultas Pertanian Universitas Lampung. Lampung
Kaiang, D.B., Montolalu, L.A., & Montolalu, R.I. (2016). Kajian mutu ikan tongkol (euthynnus affinis) asap utuh yang dikemas vakum dan non vakum selama 2 hari penyimpanan pada suhu kamar. Jurnal Media Teknologi Hasil Perikanan, 4(2), 75-84.
Liu, S., Fan, W., Zhong, S., Ma, C., Li, P., Zhou, K., Peng, Z., & Zhu,. M. (2010). Quality evaluation of tray-packed tilapia fillets stored at 0°C based on sensory, microbiological, biochemical and physical attributes. African Journal of Biotechnology, 9(5), 692-701.
Violentina, G.A.D., Ramona, Y., & Mahardika I.G.N.K. (2015). Identifikasi bakteri dari ikan tongkol yang diperdagangkan di pasar ikan Kedonganan Bali. Jurnal Biologi, 19(2). 58-62.
Ardianto, C., Swastawati, F., & Riyadi, P.H. (2014). Pengaruh perbedaan konsentrasi asap cair terhadap karakteristik arabushi ikan tongkol (Euthynus affinis). Jurnal Pengolahan dan Bioteknologi Hasil Perikanan, 3(4), 10-15.
Sanger. (2010). Fish krill protein procesing teknology. Aplied Science Publisher, Ltd. London
Towadi, K., Harmain, R.M., & Dali, F.A. (2013). Pengaruh lama pengasapan yang berbeda terhadap mutu organoleptik dan kadar air pada ikan tongkol (Euthynnus affinis) asap. Jurnal Nike, 1(3), 177-185.
Nento, W. R. (2015). Quality changes of light flesh tuna at water of Tomini Bay, Gorontalo Province. Jurnal Pengolahan Hasil Perikanan Indonesia, 17(3), 224-231.
Apriani, R., Ferasyi, T.R., & Razali, R. (2017). Jumlah cemaran mikroba dan nilai organoleptik ikan tongkol (Euthynnus affinis). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Veteriner, 1(3), 598-603.
Pratiwi, T., Affandi, D.R., & Manuhara, G.J. (2018). Aplikasi tepung gembili (dioscorea esculenta) sebagai substitusi tepung terigu pada filler nugget ikan tongkol (Euthynnus affinis). Jurnal Teknologi Hasil Pertanian, 9(1), 34-50.
Rosyidi, D., Widati, A.S., & Prakoso, J. (2008). Pengaruh penggunaan rumput laut terhadap kualitas fisik dan organoleptik chicken nuggets. Jurnal Ilmu dan Teknologi Hasil Ternak, 3(1), 43-51.
Astriani, R.P., Kusrahayu, & Mulyani, S. (2013). Pengaruh berbagai filler (bahan pengisi) terhadap sifat organoleptik beef nugget. Animal Agriculture, 2(1), 247-252.
Hastuti, N.D., & Ruhibnur, R. (2017). Nugget dan kerupuk ikan tongkol sebagai alternatif usaha untuk meningkatkan pendapatan masyarakat. Agromix, 9(1), 76-81
Huthaimah, H., Yusriana, Y., & Martunis, M. (2018). Pengaruh metode pembuatan abon ikan tuna dan ikan tongkol terhadap karakteristik mutu dan tingkat penerimaan konsumen. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 2(3), 244-256.
Suryani, A, Hambali, E. & Hidayat E. (2007). Membuat aneka abon. Penebar Swadaya. Jakarta.
Winarno, F.G. (2012). Kimia pangan dan gizi. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta
Hidayat, A.F., Baskara, Z.W., Werdiningsih, W., & Sulastri, Y. (2018). Analisa kelayakan finansial usaha agroindustri abon ikan di Tanjung Karang, Kota Mataram (Financial feasibility analysis of agroindustry fish abon in Tanjung Karang Mataram City). Jurnal Ilmiah Rekayasa Pertanian dan Biosistem, 6(1), 69-75.
DOI: http://dx.doi.org/10.51213/jmm.v2i1.16
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka